Tuesday, September 17, 2013

Agen Online - Mou: Chelsea yang Sekarang Berbeda

Agen Online - Mou: Chelsea yang Sekarang Berbeda
Agen Online - Mou: Chelsea yang Sekarang Berbeda
Jose Mourinho. (Foto: Reuters)

Agen Online

LONDON - Chelsea mengalami masa yang cukup indah di musim 2004-2005 dengan meraih gelar Premier League dan Piala Liga di bawah asuhan Jose Mourinho. Akan tetapi, Mourinho mengingatkan bahwa The Blues saat ini telah berubah.

Setelah berkelana bersama tim-tim besar, Mourinho kembali mengisi kursi kepelatihan The Blues di musim ini. Pastinya, harapan dari para fans dan bos Roman Abramovich ingin sang pelatih asal Portugal ini kembali membawa Chelsea seperti dulu.

Sejauh ini, Chelsea baru bisa meraih tujuh poin dari empat laga yang telah dijalaninya di kompetisi Premier League. Oleh karena itu, Mourinho tak ingin semua pihak menaruh harapan yang terlalu banyak pada dirinya.

"Tidak, ini tak akan seperti 2004. (Pada musim 2004-2005) kami kalah dari Manchester City pada Oktober dan itu adalah satu-satunya kekalahan kami (musim itu). Namun, bukan itu poinnya. Kami bukannya tak terkalahkan. Tim ini berbeda (dengan Chelsea pada 2004-2005)," ujar Mourinho.

"Saya datang ke sini untuk bekerja. Saya tak mengatakan bekerja dengan tenang karena saya adalah orang pertama yang tidak suka bekerja dengan tenang, tetapi saya bekerja dengan waktu, untuk mengembangkan pemain dan membuat mereka tampil sebaik mungkin."

"Kami harus efektif, dewasa, dan tidak naif. Itulah yang kami sedang lakukan. Kami harus membuat sepak bola indah yang kami mainkan membuahkan gol," paparnya, seperti dilansir Mirror.

Sunday, September 15, 2013

Agen Tangkas - Bale Debut, Madrid Tertahan di El Madrigal

Agen Tangkas - Bale Debut, Madrid Tertahan di El Madrigal
Agen Tangkas - Bale Debut, Madrid Tertahan di El Madrigal
Gareth Bale. (Foto: Reuters)

Agen Tangkas

VILLARREAL – Pemain termahal dunia, Gareth Bale, memang berhasil mencetak gol di laga perdananya bersama Real Madrid. Namun, Bale gagal membawa Los Blancos meraih kemenangan di kandang Villarreal.

Hasil ini, Madrid harus puas tertahan di peringkat empat klasemen sementara La Liga. Cristiano Ronaldo dkk sama-sama mengumpulkan 10 poin, tapi kalah selisih gol dengan Villarreal.

Dalam pertandingan di El Madrigal, Minggu (15/9/2013) dini hari WIB, entrenador Carlo Ancelotti memainkan Bale sejak awal. Mantan bintang Tottenham Hotspur itu berduet dengan Ronaldo dan Karim Benzema.

Jalannya Pertandingan
Babak Pertama
Jual beli serangan terjadi di babak pertama. Madrid mendapatkan peluang lewat tendangan bebas Ronaldo. Namun, sepakan mantan bintang Manchester United tersebut masih melambung dari gawang Asenjo.

Menit 14, tuan rumah mendapatkan kesempatan pertama lewat Jonathan Perreira. Meneruskan umpan Jaume Costa, Perriera melepaskan sebuah tendangan setengah voli. Tapi, Diego Lopez dapat memblok bola itu.

Villarreal sempat unggul lebih dulu lewat Cani. Kemelut yang terjadi di pertahanan Madrid, mampu dimanfaatkan dengan baik oleh Cani untuk melepaskan sebuah tendangan yang tidak dapat dibendung Lopez. 1-0 Villarreal unggul.

Bale yang melakukan debut, berhasil membayar kepercayaan Ancelotti. Lewat sebuah pergerakan cepat untuk melepaskan diri dari kawalan pemain Villarreal, pemain asal Wales melepaskan sebuah tendangan yang tidak dapat dibendung Asenjo.

Gol ini menambah rasa percaya diri Bale. Pemain anyar Madrid nampak mulai berani untuk merusak jantung pertahanan The Yellow Submarine –julukan Villarreal. Namun, skor 1-1 bertahan hingga turun minum.

Babak Kedua
Jual beli serangan terjadi di babak kedua. Madrid mencoba untuk meningkatkan intensitas serangan. Bale, Ronaldo dan Benzema tanpa kenal lelah menggempur pertahanan The Yellow Submarine. Tim tuan rumah tidak mau kalah.

Menit 55, Benzema mendapatkan sebuah kesempatan untuk mencetak gol. Tapi, pemain asal Prancis itu nampaknya tidak dalam performa terbaik. Tendangannya masih melebar dari gawang Asenjo.

Ronaldo rupanya tidak mau kalah dengan Bale. Pemain asal Portugal itu juga mencatatkan namanya di papan skor. Berawal tendangan Benzema yang diblok kiper Asenjo, Ronaldo melakukan rebound untuk menceploskan bola. 2-1 Madrid berbalik unggul.

Keunggulan Madrid tidak bertahan lama. Tendangan mantan pemain Barca, Giovani tidak mampu dihentikan oleh Lopez, yang sebelumnya sempat memblok sepakan pemain Villarreal. Skor menjadi 2-2.

Villarreal nyaris menjungkalkan Madrid di El Madrigal. Dorado mendapatkan peluang untuk mencetak gol. Beruntung, Lopez berhasil menyelamatkan gawang Los Blancos. Skor 2-2 bertahan hingga usai.

Susunan Pemain
Villarreal: Asenjo; Mario, Musacchio, Dorado, J. Costa; Cani, Bruno Soriano, Trigueros (Pina 71), Aquino; Gio Dos Santos (Perez 75), Jonathan Pereira (Uche 65).

Madrid: Lopez; Carvajal, Pepe, Sergio Ramos, Nacho; Modric, Illarramendi (Khedira 62); Bale (Di Maria 62), Isco, Ronaldo; Benzema (Morata 73).

Friday, September 13, 2013

Agen Bola Terpercaya - Allegri: Tidak Ada Masalah dengan El Shaarawy

Agen Bola Terpercaya - Allegri: Tidak Ada Masalah dengan El Shaarawy
Agen Bola Terpercaya - Allegri: Tidak Ada Masalah dengan El Shaarawy
Stephan El Shaarawy (foto: Reuters)

Agen Bola Terpercaya

MILAN – Nama Stephan El Shaarawy akhir-akhir ini kian meredup seiring kedatangan Mario Balotelli di AC Milan. Bahkan bangku cadangan juga akrab dengan El Shaarawy di level Timnas Italia.

Namun allenatore Milan, Massimiliano Allegri coba meredam isu pemain berjuluk "Firaun Kecil" ini dengan menganggap tidak ada masalah dengan pemain keturunan Mesir itu, baik di San Siro, maupun bersama Gli Azzurri.

Padahal pada semester pertama musim lalu, El Shaarawy begitu cemerlang penampilannya, bahkan sempat menjadi top skor Rossoneri. Tetapi permainannya jarang ditemukan di lapangan ketika memasuki semester kedua, yang berbuntut pada jarangnya dia mencetak gol.

“Tidak ada masalah dengan El Shaarawy. Itu tidak ada. Gol Stephan (El Shaarawy) memang kering di paruh kedua musim ini, namun penampilannya tetap bagus. Itu adalah musim pertamanya di bawah sorotan publik, namun dia melakukannya dengan baik,” tegas Allegri.

“Meski jarang mendapatkan kesempatan bermain, El Shaarawy harus tetap tenang karena dia tetap mendapatkan kepercayaan bagi saya di tim,” janji Allegri.

Dini hari nanti, Milan akan melanjutkan perjalanan mereka di Serie A dengan melawat ke markas Torino, setelah di dua laga sebelumnya, Rossoneri sempat kalah dari Verona 1-2 dan menang dengan Cagliari dengan skor 3-1. Kini I Diavolo Rosso berada di posisi ketujuh dengan koleksi tiga angka.

Agen Sbobet - Conte Tetap Bawa Vucinic & Barzagli

Agen Sbobet - Conte Tetap Bawa Vucinic & Barzagli
Mirko Vucinic (foto: Ist)
Mirko Vucinic (foto: Ist)

Agen Sbobet

MILAN – Meski sempat diragukan lantaran cedera, akhirnya pelatih Juventus, Antonio Conte tetap membawa dua pemainnya, Mirko Vucinic dan Andrea Barzagli ke Giuseppe Meazza untuk berhadapan dengan Inter Milan.

Dalam laga yang bertajuk Derby d’Italia ini, ketidakpastian tentang nasib Vucinic dan Barzagli sempat membuat Conte berpikir keras. Karena dua pemain tersebut merupakan sederet pemain penting Bianconeri.

“Saya meminta Barzagli untuk membuat beberapa pengorbanan di tiga pertandingan pertamanya dan dia meski tidak sepenuhnya fit, akhirnya siap untuk ikut rombongan,” ucap Conte, seperti dilansir Football-Italia, Sabtu (14/9/2013).

“Dia telah melakukan latihan dengan kami dalam beberapa hari. Tapi saya butuh berbicara dengannya untuk mengerti keadaannya,” sambungnya.

“Situasi yang sama juga dialami Vucinic, di mana dia menderita cedera yang luar biasa pada lututnya, tapi dia sudah berlatih kemarin,” jelas mantan pelatih Siena tersebut.
 

Agen Online - Sulit Adaptasi, Sanogo Hanya Bergaul dengan Trio Prancis

Agen Online - Sulit Adaptasi, Sanogo Hanya Bergaul dengan Trio Prancis
Agen Online - Sulit Adaptasi, Sanogo Hanya Bergaul dengan Trio Prancis
Yaya Sanogo (Foto: ArsenalFC)

Agen Online

LONDON – Problema bahasa sedianya sudah lazim dialami banyak pemain muda negara lain ketika merantau ke Liga Inggris. Yaya Sanogo salah satunya. Youngster anyar Arsenal itu mengaku harus terus “menempel” dengan tiga seniornya untuk bisa beradaptasi di Arsenal.

Bomber jangkung berusia 20 tahun itu datang dari Auxerre dengan kemampuan bahasa Inggris yang amat minim. Beruntung baginya, Arsenal tak hanya punya pelatih asal Prancis, Arsene Wenger, tapi juga tiga kompatriotnya yang juga senegara – Bacary Sagna, Olivier Giroud dan Abou Diaby.

“Ya, Sagna, Giruod, Diaby. Mereka menempatkan saya di kondisi yang tepat untuk bisa belajar lebih banyak. Akan lebih baik bagi saya jika saya bergaul dengan pemain Prancis karena tak ada kendala bahasa karena pada awalnya, sangat sulit (beradaptasi),” ujar Sanogo.

Itu hanya soal penyesuaian diri dengan kehidupannya di luar lapangan. Sanogo juga mesti beradaptasi di dalam lapangan, sebut saja soal perbedaan permainan di Prancis dan Inggris. Sanogo mengaku akan terus berlatih keras dan menunggu waktu yang tepat untuk unjuk kemampuan.

“Saya mencoba beradaptasi dengan baik di Inggris. Kecepatan permainannya berbeda. Tapi Arsenal menerapkan perubahan dalam diri saya dengan cara yang tepat. Saya belajar sedikit demi sedikit,” lanjutnya, seperti dikutip SportWitness, Jumat (13/9/2013).

“Saat sesi latihan, saya hanya melihat sekumpulan pemain luar biasa. Tak heran, Anda akan berkembang pesat di sini. Saya tahu waktu saya akan segera tiba. Saya harus sabar dan belatih keras setiap hari,” tukas Sanogo

Saturday, September 7, 2013

Agen Online - Dituding Tak Menggaji Abidal, Barca Membantah

Agen Online - Dituding Tak Menggaji Abidal, Barca Membantah
Agen Online - Dituding Tak Menggaji Abidal, Barca Membantah
Pengakuan Eric Abidal membuat kubu Barcelona terkejut/FC Barcelona

Agen Online

BARCELONA – Barcelona langsung menepis pernyataan Eric Abidal bahwa klub tidak menggaji bek asal Prancis tersebut ketika sedang menjalani pengobatan untuk penyakit livernya pada 2012 silam.

Abidal yang kini membela AS Monaco dalam wawancaranya dengan L’Equipe pada Kamis (5/9) kemarin berkata selama absen karena sakit, Barca tidak menggaji dirinya. Padahal, Abidal sakit selama berbulan-bulan.

Kontan, komentar Abidal mengagetkan kubu raksasa Katalan dan Camp Nou pun geger dibuatnya. Sumber klub yang tidak disebut namanya segera menghubungi AS untuk mengklarifikasi isu ini.

“Segala hak Eric Abidal selalu dibayar tepat pada waktunya,” kata sumber tersebut seperti dikutip AS.

“Barca harus senantiasa up-to-date dengan gajinya, di mana sebagian dari hal tersebut berasal dari asuransi medis. Meski hal ini jumlahnya terbilang kecil,” cetus sumber itu lagi.

Kenyataannya, ketika pengundian grup Liga Champions di Monako pekan lalu, presiden Barca Sandro Rosell dan direktur olahraga Andoni Zubizarreta terlihat saling menyapa serta bercengkerama dengan Abidal.

Thursday, September 5, 2013

Agen Online - Navas Akan Senang Lihat Casillas Berkostum City

Agen Online - Navas Akan Senang Lihat Casillas Berkostum City
Agen Online - Navas Akan Senang Lihat Casillas Berkostum City
Jesus Navas (foto: Reuters)

Agen Online

MANCHESTER - Kapten sekaligus ikon Real Madrid, Iker Casillas harus gigit jari lantaran -sama seperti Jose Mourinho- pelatihnya saat ini Carlo Ancelotti lebih senang menurunkan Diego Lopez ketimbang dirinya. Melihat kondisi tersebut, gelandang Manchester City Jesus Navas menggoda Casillas untuk bertualang ke Inggris, bergabung bersama dirinya.

Dari tiga pertandingan yang telah dilakoni Los Merengues di ajang La Liga musim ini, tak sekalipun Casillas dipercaya oleh Ancelotti untuk berdiri di bawah mistar gawang. Sial bagi Casillas, tampaknya Don Carletto -panggilan Ancelotti- masih akan terus melakukan hal itu, menyusul hasil positif yang didapat tim pada tiga laga tersebut -Madrid selalu menang.

“Bersama para pemain hebat, Anda selalu ingin mereka ada di tim Anda, mereka begitu penting. Kami tak akan mendatangkan Iker sekarang. Kami tahu bahwa dia merupakan kiper yang hebat dan peran pentingnya di dalam tim. Di City, ada kiper-kiper hebat, tapi Iker akan menjadi tambahan (pemain) yang hebat,” ujar Navas, seperti dilansir Football-Espana, Jumat (6/9/2013).

Navas juga berkomentar tentang petualangan barunya ke Inggris, setelah 10 musim memperkuat Sevilla. Menurutnya, dia sangat menyukai gaya permainan sepakbola Inggris yang mengandalkan kecepatan, sesuai dengan karakteristik permainan dirinya sebagai winger.

“Saya sangat sangat senang sejak awal. Ini merupakan kesempatan yang saya miliki, yang telah saya tunggu sejak lama. Saya sangat menyukai sepakbola seperti yang mereka mainkan, juga dengan kecepatannya. Untuk menikmati sepakbola, ini adalah sesuatu yang unik,” ujar Navas.

“City merupakan tim yang menginginkan segalanya. Kami kuat, kami harus maju dengan kepercayaan diri dan ketenteraman pikiran. Walaupun kami mengalami kemunduran (kalah dari Cardiff di liga), kami telah memulainya dengan baik, sementara kami juga memiliki urusan yang belum selesai di Liga Champions, di mana kami akan mencoba meraih progres,” tuntasnya